Sabtu, 20 November 2010

Proposal Kegiatan Infrastruktur PNPM Mandiri (1)


PNPM Mandiri Kel.Puspanegara dalam melaksanakan programnya, terutama untuk program infrastruktur, selalu memberikan sosialisasi kepada masyarakat mengenai proses pelaksanaan sampai pada penyusunan laporan pertanggung jawaban (LPJ). KSM (Kelompok Swadaya Masyarakat) selaku wakil masyarakat yang ditunjuk sebagai pelaksana kegiatan, harus melakukan beberapa tahapan sebelum sampai pada pelaksanaan kegiatan. Mulai dari pengajuan usulan, yang kemudian akan ditindaklanjuti oleh BKM (Badan Keswadayaan Masyarakat) Puspamandiri Kelurahan Puspanegara sampai pada penyusunan proposal, apabila usulan kegiatan dinilai layak dan memenuhi syarat PNPM Mandiri.
Ada beberapa jenis kegiatan yang pada rentang tahun 2009-2010 yang telah dilaksanakan, seperti Paving Block Jalan Setapak, Betonisasi Jalan, Rehab Posyandu, Tempat Pembuangan Sampah sampai pada RTLH (Rehab Rumah Tidak Layak Huni).
Bagi masyarakat yang ingin mengetahui bagaimana bentuk dan format proposal PNPM Mandiri, dibawah ini kami lampirkan link untuk mendownloadnya:

Download Contoh Proposal KSM:

1. Contoh Proposal Paving Block
2. Contoh Proposal Betonisasi

2 komentar:

Anonim mengatakan...

gak iso didownload gan? minta bantuannnya donk...
mslhnya sy dpt tugas untuk bwt proposal betonisasi desa... tolong di share ke email sy kang
fithri_amaliya@yahoo.com

Anonim mengatakan...

teimakasih,.bermanfaat banget

Posting Komentar